Jumat, 11 Oktober 2013

Cara Membuat Tabel Pada Postingan Blog

11 Oktober
Hai sobat SidongayaH, ada yang ingin membuat tabel pada postingan sobat namun tidak tahu caranya..??
Kali ini saya akan memberi tahu caranya.
Membuat tabel pada postingan blog memang sangat membantu, dengan membuat tabel kita bisa membuat postingan terlihat rapih dan tidak berantakan.



Pada pembuatan tabel sobat harus berada dalam mode HTML (berdampingan dengan Compose) disaat melakukan posting. Perintah dasar membuat tabel di posting blog.

Berikut ini script sedehananya :


<table border="1"><tr><td align="center" colspan="3">Tips Sidongayah</td></tr><tr><td>Adhitya</td> <td>Cinta</td> <td>Fatma</td> </tr></table> 





Tips Sidongayah
Adhitya Cinta Fatma
catatan:
Untuk tulisan warna merah sobat ganti dengan data yang sobat inginkan.
Untuk tulisan warna hijau atau border sobat bisa sesuaikan.
Untuk tulisan warna biru sobat dapat menyesuaikan dengan banyak kolom yang akan digabungkan  

Cukup sederhana bukan sobat..
nah silahkan praktek jika ada kesusahan silahkan tanyakan di sini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar