Rabu, 13 November 2013

Klub Yang Terancam Tidak Lolos Verifikasi ISL 2014 Karena Faktor Gaji Menunggak

13 November
Sidongayah - Berikut beberapa klub yang terancam tidak lolos verifikasi Liga Indonesia di kernakan masih mempunyai tunggakan gaji pemain. 



1. Sriwijaya FC : Tunggakan, Gaji Pemain di Bulan September, Down Payment 30% Dan Bonus 2 Pertandingan.



2. Persisam Samarinda ; Tunggakan, Gaji Pemain Di Bulan September.




3. Persija Jakarta : Tunggakan, Gaji Pemain Sampai 3-5 Bulan. Terhitung Mulai Mei-September.




4. Persela Lamongan : Tunggakan, Gaji Pemain 4 Bulan Terhitung July-Oktober.




5. PSM Makasar : Tunggakan, Gaji Pemain 2 Bulan Terhitung Agustus-September.




6. Persijap Jepara : Tunggakan, Gaji Pemain 3 Bulan Terhitung July-September.




7. PSIR Rembang : Tunggakan, Gaji Pemain 3 Bulan.Terhitung July-September.




8. Persiraja Banda Aceh : Tunggakan, Gaji Pemain 3 Bulan Terhitung July-September.



- Ada 18 Klub ISL + 7 Dari IPL= 25 Klub Untuk Verifikasi.
- Dari 25 Peserta Klub Verifikasi Tersebut Akan Gugur Sejumlah 3 Klub yang Tidak memenuhi 4 Persaratan Di Bawah Ini, Sebagai Berikut :
1. LEGALITAS
2. FINANCIAL
3. STADION
4. SUPORTER

Tidak ada komentar:

Posting Komentar